TENAGA ENDOGEN DAN EKSOGEN

 Litosfer adalah lapisan kerak bumi yang paling atas yang terdiri dari batuan.  Litosfer ada dua lapisan dengan kedalaman sampai 70-100 km  sima “kerak samudra” dan Sial “kerak benua”


TENAGA YANG MENGUBAH BENTUK PERMUKAAN BUMI

2.1 Tenaga endogen



  • Vulkanisme semua peristiwa yang berhubungan dengan magma yang keluar mencapai permukaan bumi melalui retakan dalam kerak bumi
  • Seisme (Gempa Bumi) Perambatan gelombang dalam kerak bumi dari suatu tempat dimana terjadi pelepasan energi
  • Tektonisme Gejala alami yang berupa peristiwa pergerakan kerak bumi yang menyebabkan perubahan pada permukaan bumi

2.2 Tenaga Eksogen



  • Weathering Pelapukan proses penghancuran massa batuan yang dipengaruhi oleh iklim, struktur batuan, topografi, dan faktor biologis (tumbuhan, hewan, manusia). 
  • Erosi (Pengikisan) proses terlepasnya atau berpindahnya material batu-batuan secara alamiah
  • Sedimentasi (Pengendapan) proses pengendapan hasil pelapukan, pengikisan, dan gerakan tanah ke suatu tempat yang lebih rendah
  • Pengangkutan Material (Mass Wasting) pemindahan dan penghancuran masa batuan atau tanah secara besar-besaran ke tempat yang lebuh rendah
  • Denudasi yang mengakibatkan perendahan relief daratan


TENAGA ENDOGEN DAN EKSOGEN TENAGA ENDOGEN DAN EKSOGEN Reviewed by eko priyo hartanto on 07.08 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.